phbs

PENYAKIT

5 Cara Merawat Luka Diabetes agar Cepat Kering

Cara merawat luka diabetes agar cepat kering adalah dengan membungkusnya menggunakan perban steril, lalu menghindari tekanan pada area luka. Luka juga perlu segera dirawat dan rutin dibersihkan. Diabetes dapat menyebabkan imun tubuh melemah. Kondisi ini menyebabkan luka sekecil apa pun jadi lebih lama sembuh dan lebih rentan mengalami komplikasi. Karena luka diabetes sulit sembuh, maka diperlukan langkah khusus untuk merawatnya agar tidak sampai infeksi. Ada beberapa cara merawat luka diabetes agar cepat kering, antara lain harus rutin mengganti perban atau penutup luka dan menghindari tekanan berlebihan pada luka. Berikut penjelasannya.

14 November 2023

Baca Selengkapnya ...

Artikel Terbaru

PENYAKIT

Memahami Penyebab Maag Kambuh dan Cara Mengatasinya

Penyebab maag kambuh bermacam-macam, seperti makan terburu-buru, stres berlebihan dan kelelahan, makan dalam jumlah yang banyak sekaligus, hingga suka minum alkohol dan merokok. Untuk mencegah maag kambuh kembali, kamu perlu menerapkan pola makan sehat dan menjalani gaya hidup sehat. Mual dan nyeri pada bagian perut dapat mengindikasikan kondisi maag yang kambuh. Jika sudah begini, makan pun jadi tak nyaman dan aktivitas sehari-hari juga mungkin terganggu. Agar kondisi ini bisa ditangani dengan tepat, mari kenali apa penyebab maag kambuh berikut ini.

12 November 2023

Baca Selengkapnya ...
artikel1

PENYAKIT

Penyebab Sendi Geser dan Cara Menanganinya dengan Tepat

Sendi geser adalah keadaan di mana tulang bergeser dari tempat perlekatannya pada sendi yang disebabkan dari kecelakaan, olahraga, faktor usia dan faktor keturunan. Kondisi ini bisa diatasi dengan reposisi, imobilisasi, hingga operasi.

11 November 2023

Baca Selengkapnya ...
artikel1

PENYAKIT

Sakit Gigi Tak Kunjung Sembuh, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Sakit gigi tak kunjung sembuh bisa disebabkan oleh infeksi di gigi. Jika gigi tidak segera dirawat ke dokter gigi, maka rasa sakit bisa terus timbul meski bisa mereda sementara saat minum obat sakit gigi. Sakit gigi bisa cuma dirasakan sebentar, tapi bisa juga dirasakan terus menerus. Sakit gigi yang tidak kunjung sembuh ini tentu mengganggu, jadi kamu perlu tahu juga cara mengatasinya. Biasanya, jika rasa nyeri tidak kunjung hilang meski kamu sudah minum obat, itu tandanya tindakan perawatan dari dokter perlu segera kamu dapatkan.

10 November 2023

Baca Selengkapnya ...
artikel1

PENYAKIT

Penyebab Napas Pendek dan Cara Mengatasinya

Penyakit jantung bisa menyebabkan napas jadi pendek-pendek. Saat seseorang mengalami gangguan jantung, jantung tidak cukup kuat memompa darah dengan baik, sehingga fungsi pernapasan tidak maksimal. Napas pendek normal jika dialami oleh orang yang baru saja melakukan olahraga intens, mengalami perubahan suhu secara drastis, atau berada di ketinggian. Namun, jika kamu mengalaminya hampir setiap saat, bahkan saat beraktivitas ringan atau sedang beristirahat, bisa jadi ada gangguan kesehatan yang perlu diwaspadai.

18 November 2023

Baca Selengkapnya ...
artikel1

Bergabunglah dengan

Sehat Bersama

"Sehat Bersama: Aplikasi Inovatif untuk Menginspirasi, Mempertahankan, dan Meningkatkan Kesehatan Anda, Satu Langkah Sehat Bersama Menuju Gaya Hidup Sejahtera dan Bahagia!"

Hubungi Kami

Jl. Purbaratu, Sukanagara, Kec. Purbaratu, Tasikmalaya, Jawa Barat 46196

(0265) 339665

pkmdtppurbaratu@gmail.com

Ikuti Perjalanan Kami

Aturan & Kebijakan Penggunaan

Dengan mengakses aplikasi sehat bersama anda patuh dengan aturan yang berkaitan privasi keamanan data sesuai dengan kebijakan yang berlaku.